Apa itu kesehatan Mental?

Kesehatan mental adalah kondisi kesejahteraan jiwa yang memengaruhi emosi, kejiwaan, dan psikis seseorang. Kesehatan mental yang baik memungkinkan seseorang untuk mengatasi tekanan hidup, bekerja secara produktif, dan berkontribusi kepada komunitasnya. 

Ciri-ciri kesehatan mental yang baik

  • Merasa bahagia dan positif tentang diri sendiri
  • Bangkit kembali dari kekesalan dan kekecewaan
  • Memiliki hubungan yang sehat dengan keluarga dan teman
  • Melakukan aktivitas fisik dan makan makanan yang sehat
  • Terlibat dalam kegiatan
  • Memiliki rasa pencapaian
  • Bisa bersantai dan tidur nyenyak
  • Merasa nyaman di komunitas

Categorized in: